• SMAN 1 PEGANDON
  • Rintisan Sekolah Penggerak

Sarapan Bersama di Sekolah

Ada yang berbeda di Jum'at 11 Oktober 2019 di SMA Negeri 1 Pegandon. Beberapa guru dan siswa menggelar tikar, di sepanjang koridor sekolah. Tak lama kemudian ada lagi yang datang dengan membawa bungkusan dalam daun, ternyata nasi sarapan yang sudah siap disantap. Siswa dan guru makan Bersama di sepanjang koridor sekolah dengan menggelar tikar dan membawa gembes (botol air) dari rumah. Indah terasa di pagi ini. Akan lebih indah jika hal yang demikian bisa terus dilestarikan.

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
PPDB SMA Negeri 1 Pegandon Tahun Pelajaran 2024/2025
05/06/2024 10:09 WIB - Administrator
PPDB Inklusi Tahun 2024
24/05/2024 18:47 WIB - Administrator
Asesmen Sumatif Akhir Jenjang Kelas XII Tahun 2024
26/03/2024 09:13 WIB - Administrator
Sekolah Mengikuti OSNK Tahun 2024
26/03/2024 08:15 WIB - Administrator
SMANSAPEGA JUARA
17/10/2023 09:41 WIB - Eko P.
Karnaval HUT ke-78 RI Kecamatan Pegandon
27/08/2023 18:00 WIB - Administrator
Puncak MPLS SMA Negeri 1 Pegandon Tahun 2023
20/07/2023 10:20 WIB - Administrator
MPLS di SMA Negeri 1 Pegandon
17/07/2023 10:15 WIB - Administrator
Hasil Seleksi PPDB SMA 1 Pegandon
01/07/2023 19:56 WIB - Administrator